DINAS KESEHATAN

Bakti Sosial Pelayanan Kesehatan dan Penyaluran Bantuan bagi Masyarakat Terdampak Banjir di Kecamatan Deket.

berita
Selasa, 20 Januari 2026
23x dilihat
Foto: Bakti Sosial Pelayanan Kesehatan dan Penyaluran Bantuan bagi Masyarakat Terdampak Banjir di Kecamatan Deket.
🏥 Kolaborasi untuk kesehatan masyarakat terdampak banjir.

Dinas Kesehatan Kabupaten Lamongan bersama Puskesmas Deket, Ikatan Dokter Indonesia (IDI), dan Ikatan Istri Dokter Indonesia (IIDI) Cabang Lamongan melaksanakan kegiatan Bakti Sosial Pelayanan Kesehatan dan Penyaluran Bantuan kepada masyarakat terdampak banjir di Wilayah Kecamatan Deket, Selasa (20/01/2026).

Kegiatan ini merupakan wujud sinergi lintas sektor dalam memberikan pelayanan kesehatan serta kepedulian kepada masyarakat guna mendukung pemulihan kondisi kesehatan pascabencana banjir.

✨ Mari terus bergandengan tangan dan menumbuhkan kepedulian untuk sesama.
📲 Bagikan postingan ini agar semangat solidaritas semakin luas.

#BaktiSosial #PeduliBanjir #DinkesLamongan #PuskesmasDeket #IDILamongan #KesehatanMasyarakat #PelayananKesehatan #LamonganSehat #lamonganmegilan #PemkabLamongan

Topik Terkait:

DINAS KESEHATAN KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Dokter Wahidin Sudiro Husodo No. 57, Kecamatan Lamongan, Kabupaten Lamongan, Provinsi Jawa Timur, Kode Pos 62211
  • dinkes@lamongankab.go.id
  • (0322) 321338
Logo Branding Lamongan
© 2026 Dinas Kesehatan Kabupaten Lamongan